(Keikutsertaan fase F1 dan fase F2 dalam kegiatan kultum) SMA MUHAMADIYAH BOROBUDUR merupakan sekolah islam muhamadiyah yang salah satunya berada di kecamatan Borobudur, di dalam sekolah ini selain diadakannya ekstrakulikuler, SMA MUHAMADIYAH BOROBUDUR juga mengadakan kegiatan kultum, yang dimana kultum ini di laksanakan setelah sholat duhur, dan juga kultum ini di laksanakan per tiap angkatan, […]